22 October 2014

Penyerangan Heroik ke Gunung Qablaque Timor Timur - (Bagian 2 - Habis)

Penyerangan Heroik ke Gunung Qablaque Timor Timur - (Bagian 2 - Habis)

Malam merambat pelan, batu batu kembali dijatuhkan secara berirama diselingi oleh rentetan tembakan menyilang secara spekulasi dari atas, cuaca gelap diselimuti kabut tebal yang merayap pelan menciptakan udara yang dingin menggigit, pasukan terpekur kelelahan merenungkan apa yang akan terjadi esok hari. Dan diatara keremangan puncak gunung dalam siluet...
Penyerangan Heroik ke Gunung Qablaque Timor Timur - (Bagian 1)

Penyerangan Heroik ke Gunung Qablaque Timor Timur - (Bagian 1)

Gunung Qablaque merupakan medan yang dimitoskan sebagai medan terberat yang selalu dijauhi oleh para pilot Helikopter dan dijaga oleh setidaknya satu batalyon dengan senjata SMR serta dihuni oleh kurang lebih 7000 rakyat. Tapi sebagian Rakyat telah bosan berada dibawah penjajahan Portugis tanpa ada perubahan kesejahteraan yang berarti, bahkan...

20 October 2014

Sitemap

Sitemap

Demikianlah 2014 Mudah - mudah bermanfaat buat sahabat sekalian. Jika Anda menyukai Artikel di Website ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan GRATIS via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Inspirasi Tanpa Henti ...
Kisah Sejati Pasukan Paskhas TNI AU - Nanoek Soeratno (Bagian 7 - Habis)

Kisah Sejati Pasukan Paskhas TNI AU - Nanoek Soeratno (Bagian 7 - Habis)

KENANGAN SUSLAPA Sudah menjadi resiko pilihan hidup sebagai seorang tentara untuk selalu dihadapkan kepada tugas yang tiada henti. Karena tak lama setelah kembali dari Timtim, Nanok harus mengikuti kejuaraan terjun payung nasional yang diadakan di Bogor. Selesai mengikuti Kejurnas Terjun Payung di Bogor, Nanok kembali ke kesatuannya di...
Kisah Sejati Pasukan Paskhas TNI AU - Nanoek Soeratno (Bagian 6)

Kisah Sejati Pasukan Paskhas TNI AU - Nanoek Soeratno (Bagian 6)

6 BULAN AMANKAN LANUD DILLI Dalam ilmu perang modern, lapangan terbang dikenal sebagai pusat gravitasi yang sangat penting. Itulah sebabnya dalam peperangan modern, lapangan terbang selalu menjadi targat sasaran utama untuk dihancurkan maupun dikuasai. Karena itu tanggal 7 Desember, diberangkatkan dari Kupang dua C-47 Dakota yang sudah dimodifikasi...
Kisah Sejati Pasukan Paskhas TNI AU - Nanoek Soeratno (Bagian 5)

Kisah Sejati Pasukan Paskhas TNI AU - Nanoek Soeratno (Bagian 5)

PERSIAPAN RAHASIA KE TIMTIM Hebatnya jaringan intelijen Indonesia saat itu adalah mampu menutupi operasi militer terbatas yang tengah digelar diperbatasan Timor Portugis. Bahkan hingga dilingkungan ABRI sendiri, tidak banyak yang tahu apa yang tengah dilakukan operasi yang bersandi Komodo disana. Dikemudian hari sambil mencoba menemukan benang merahnya, Nanok...
Kisah Sejati Pasukan Paskhas TNI AU - Nanoek Soeratno (Bagian 4)

Kisah Sejati Pasukan Paskhas TNI AU - Nanoek Soeratno (Bagian 4)

PENDIDIKAN KOMANDO Setelah diberi cuti beberapa hari di Bandung usai pendidikan terjun, mereka kembali mengikuti latihan yang membutuhkan kesiapan fisik tinggi. Introduction Latihan Komando (Inlatko) adalah pengenalan dunia komando selama 1 bulan. Tetap dilaksanakan di Bandung dengan mengambil lokasi di Margahayu, markas Komando Pasgat. Pendidikan Inlatko dilaksanakan untuk...
Kisah Sejati Pasukan Paskhas TNI AU - Nanoek Soeratno (Bagian 3)

Kisah Sejati Pasukan Paskhas TNI AU - Nanoek Soeratno (Bagian 3)

SOPIR TRUK, CUEK AJA Setelah 6 bulan dijauhkan dari dunia nyata dan keluarga, tak terkirakan kegembiraan para Karbol setelah mengetahui bahwa mereka diberi cuti seminggu. Meski mungkin waktu yang diberikan tidak mencukupi bagi yang tinggal diluar pulau Jawa mengingat masih terbatasnya moda transportasi saat itu, setidaknya waktu seminggu...
Kisah Sejati Pasukan Paskhas TNI AU - Nanoek Soeratno (Bagian 2)

Kisah Sejati Pasukan Paskhas TNI AU - Nanoek Soeratno (Bagian 2)

L D K Karbol AAU yang masuk tahun 1966 ini kemudian disebut sebagai Angkatan 69 mengikuti tahun kelulusan mereka yaitu tahun 1969. Suasana politik yang tidak menetu dalam negeri, ditambah pekik perang yang dikumandangkan Presiden Soekarno dalam kampanye Trikora dan Dwikora telah membawa imbas kepada TNI. Ancaman perang...
Pages (14)1234567 Next

 

© 2013 Inspirasi Tanpa Henti. All rights resevered. Designed by Templateism

Back To Top